Calon Santri Pulau Tahfidz
Kabar Gembira, Program Karantina Tahfidz 6 Bulan di *PULAU TAHFIDZ* telah dibuka. Full Beasiswa
Pulau Tahfidz adalah program karantina menghafal Al Qur'an 30 Juz dimana santri *baru bisa keluar dari Pulau tersebut setelah selesai menghafal Al Qur'an 30 Juz*
Dicari Pemuda Indonesia yang ingin menghafal Al Qur'an 30 Juz, mari ikut program Karantina Tahfidz 6 Bulan di Pulau Tahfidz
Syarat dan kriteria :
- Khusus Ikhwan (laki-laki)
- Usia 14 s.d 25 tahun
- Mampu membaca Al Qur'an dengan tartil
- Minimal Hafal 1 Juz
- Siap komitmen hanya bisa keluar dari Pulau Tahfidz setelah selesai 30 Juz
Fasilitas Full Beasiswa meliputi :
- Asrama
- Catering makan dan minum
- Laundry
- Outbound dan hiking keliling pulau
- Ijazah